Senin, 13 Juni 2011

Kampung Batik & Puri Maerokoco

Kampung Batik


Mendengar kata bati, tentunya tidak asing untuk orang Indonesia, yaa batik merupakan kain bermotif khas Indonesia. hampir semua penduduk Indonesia memiliki batik, muali dari baju, celana, taplak meja, tas, topi dan lain sebagainya.


Lalu apa sih Kampung Batik di Semarang? apa bedanya dengan batik di kota lain?
Kampung batik Kota Semarang terletak di kawasan Bubakan Kota Semarang yang tidak jauh dari Pasar Johar. Disaana terdapat banyak pengusaha Batik Semarangan
Bedaanya dengan batik kota lain, Batik Semarangan lebih menonjolkan Ikon Ikon Kota Semarang, Seperti Tugu Muda, Pohon Asem, Lawang Sewu , dan lain sebagainya.


For more info check at :













Puri Maerokoco


Puri Maerokoco merupakan tempat wisata yang jarang orang mengetahui, bahkan warga Semaranpun asing dengan lokasi yang berada di kawasan Marina ini.


Puri Maerokoco merupakan Taman Wisata Budaya yang dikelola oleh Pemerintah Provinsi Jawa Tengah. Tak perlu leha untuk mengelilingi Jawa Tegah, karena disini terdapat banyak anjungan anjungan kota maupun Kabupaten se Jawa Tengah .Taman ini diwujudkan dengan pulau yang merupakan gambaran miniatur Jawa Tengah dibatasi oleh danau di Utara  dan Selatan sebagai gambaran laut dan Samudra  Indonesia dan lahan Jawa Barat serta Jawa Timur diisi dengan tanaman langka, sedang di luar danau ini terdapat jalan keliling lebar 6 m yang bisa dipakai untuk kereta mini dan sebagainya.


Penasarankan? maanya kunjungi :
 Taman Wisata Budaya Jawa Tengah Puri Maerokoco


for more info check at : 






Tidak ada komentar:

Posting Komentar